Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Membuat Akun SIM PKB Guru

Halo Sahabat,
Sudahkah mempunyai akun SIm PKB?
Bila belum, kami akan membagikan cara untuk membuat akun SIM PKB.

Langkah-langkahnya sebagai berikut.
cara Buat Akun Sim PKB
Tamlan Awal SIM PKB
  • Klik Registrasi Akun
Tampilan Setelah Klik Registrasi Akun
  • Klik Cari No. UKG 
         (Jika belum Tahu No. UKG-nya)
Tampilan setelah klik Cari No. UKG
  • Masukkan Nama lengkap, Provinsi, dan Kabupaten/Kota, kemudian klik Cari GTK.
  • Jika sudah mendapat No. UKG maka akan muncul dengan nama lengkap dan nama sekolah (Biasanya setelah 6 bulan masuk dapodik).
  • Jika sudah tahu No. UKG langsung registrasi akun. 
  • Klik kembali login.
  • Registrasi akun.
  • Masukkan No. UKG dan tanggal lahir.
  • Klik saya bukan robot.
  • Klik Registrasi.
  • Kemudian klik SETUJU.

  • Maka akan mendapatkan Username dan Password SIM PKB
  • Gunakan untuk login.
  • Setelah login pilih kelas
  • Klik Simpan.
  • Kemudian ajukan perubahan data bila ada, dan bawa ke admin dinas pendidikan untuk di setujui.
  • Jika sudahj, hubungi ketua komunitas untuk gabung ke komunitas kelasnya.
Baca Juga: Pedoman PKP Berbasis Zonasi

Demikian yang dapat kami bagikan, semoga bermanfaat.
Salam edukasi.
I Wayan Ardika
I Wayan Ardika Saya adalah Seorang Guru Sekolah Dasar dan Konten Kreator. Melalui Blog ini, saya ingin terus belajar sambil berbagi.